PT LEN ( Persero )
merupakan salah satu BUMN yang bergerak dalam bidang Elektronika untuk industri
didirikan sejak tahun 1965, LEN (Lembaga Elektronika Nasional) kemudian
bertransformasi menjadi sebuah Badan Usaha Milik Negara pada tahun 1991. Sejak
saat itu, Len bukan lagi merupakan kepanjangan dari Lembaga Elektronika
Nasional (LEN), tetapi telah menjadi sebuah entitas bisnis profesional dengan
nama PT Len Industri. Saat ini Len berada di bawah koordinasi Kementrian Negara
BUMN. Selama ini, Len telah mengembangkan bisnis dan produk-produk dalam bidang
elektronika untuk industri dan prasarana, serta telah menunjukkan pengalaman
dalam bidang : Broadcasting, selama lebih dari 30 tahun, dengan ratusan
Pemancar TV dan Radio yang telah terpasang di berbagai wilayah di Indonesia.
PT LEN memiliki
jaringan infrastruktur telekomunikasi yang telah terentang baik di kota besar
maupun daerah terpencil. Elektronika untuk pertahanan, baik darat, laut, maupun
udara. Sistem Persinyalan Kereta Api di berbagai jalur kereta api di Pulau Jawa
dan Sumatera. Sistem Elektronika Daya untuk kereta api listrik. Pembangkit
Listrik Tenaga Surya. Dalam kerjasamanya dengan perusahan BUMN lainyya, PT
Pertamina menggandeng PT Len Industri dan 2 BUMN lainnya untuk membangun
sejumlah proyek Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Pengembangan energi
baru terbarukan (EBT) akan menggunakan lahan-lahan yang belum termanfaatkan
milik Pertamina dan BUMN lainnya.
Alamat perusahaan :
PT Len Industri (Persero)
Jl. Soekarno Hatta 442
Bandung 40254, Jawa Barat
Indonesia
Telp : 022-5202682 Fax : 022-5202695
PT Len Industri (Persero)
Jl. Soekarno Hatta 442
Bandung 40254, Jawa Barat
Indonesia
Telp : 022-5202682 Fax : 022-5202695
Dalam mencapai dan
mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan
selanjutnya dalam bulan April tahun 2016 ini PT LEN kembali membuka lowongan
kerja terbaru PT LEN bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun
yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam
jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat
harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan
pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam
proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan
jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi
sebagai berikut.
Lowongan PT LEN Posisi :
PEGAWAI
Formasi Tersedia :
Pendidikan S1
POSISI
|
KODE
|
JURUSAN
|
SPESIFIKASI
|
Auditor
|
AUD
|
Akuntansi
|
|
|
|||
|
|||
|
|||
Manajemen Risiko
|
MR-1
|
Manajemen Keuangan
|
|
|
|||
|
|||
MR-2
|
Teknik Industri
|
|
|
|
|||
|
|||
Programmer &
Designer
|
PRG-1
|
Teknik Informatika/
Sistem Informasi/
Ilmu Komputer Konsentrasi: Rekayasa Perangkat LunakSpesialisasi:Dot. Net
Software Developer
|
Persyaratan Umum :
|
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
Persyaratan Khusus :
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
PRG-2
|
Teknik Informatika/
Sistem Informasi/
Ilmu KomputerKonsentrasi: Rekayasa Perangkat LunakSpesialisasi: Java
Software Developer
|
Persayaratan Umum :
|
|
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
Persyaratan Khusus :
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
Sistem Manajemen
|
SM
|
Teknik Industri/
Manajemen |
|
|
|||
Sales Engineer
|
SE
|
Teknik Elektro
|
|
|
|||
|
|||
Product Service
|
PS
|
Teknik Elektro
|
|
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
Legal
|
LEG
|
Hukum Perdata/
Hukum Bisnis |
|
|
|||
|
|||
Account Manager
|
AM-1
|
Teknik Elektro (arus
lemah)/
Teknik Telekomunikasi/
Teknik Informatika
|
|
|
|||
|
|||
|
|||
AM-2
|
Teknik Fisika/
Teknik Elektro/ Teknik Industri |
|
|
|
|||
|
|||
Aerospace Engineer
|
ENG
|
Teknik Penerbangan
|
|
|
|||
|
Pendidikan D3
POSISI
|
KODE
|
JURUSAN
|
SPESIFIKASI
|
Administrasi &
Keuangan
|
ADM
|
Manajemen
|
|
|
|||
Rekayasa Produk
|
RP
|
Teknik Mesin/
Teknik Mekatronika |
|
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
|
|||
Program Kemitraan
& Bina Lingkungan
|
PKB
|
Akuntansi
|
|
|
|||
|
|||
|
|||
Teknisi Assembling
Elektronika
|
AE
|
Teknik Elektro/
Teknik Meketronika/ Teknik/ Manajemen Informatika |
|
|
Persyaratan Umum Pencari Kerja :
- Warga Negara Indonesia (WNI) sehat jasmani dan rohani
- Pendidikan min D3 dan S1
- Memiliki kreativitas, integritas tinggi secara personal
- Mandiri dan memiliki semangat bekerja keras serta pantang menyerah
- Memiliki kemampuan berbahasa Inggris secara lisan dan tulisan
- Memiliki kemampuan sangat baik dalam penulisan, komunikasi verbal, dan penggunaan komputer (Windows, MS Office)
- Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3.00.
- Tidak memiliki suami / isteri yang bekerja sebagai pegawai atau calon pegawai PT Len Industri (Persero)
- Umur < 30 tahun per 31 Desember 2016, kecuali untuk dalam jabatan Programmer (maksimal 26 tahun).
Berkas Lamaran :
Pelamar wajib membawa berkas sebagai berikut :
- Daftar Riwayat Hidup, dapat dicetak/print di website pendaftaran setelah pengumuman hasil Seleksi Tahap I (Seleksi Administrasi).
- Fotocopy ijazah dan transkrip nilai yang berlegalisir asli (cap basah ).
- Fotocopy KTP yang masih berlaku.
- Melampirkan Surat Keterangan Tata Cara Pendaftaran Kepolisian (SKCK)
- Pas Foto berwarna ukuran 4 x 6, 2 Lembar.
- Fotocopy Sertifikat / Surat Referensi terkait.
- Berkas lamaran tersebut dimasukkan ke dalam map dan Tuliskan Nama dan Nomor Regristrasi Anda di halaman muka map.
Informasi Rekrutement :
Seleksi rekrutmen tahun 2016 ini melalui 5 tahap,
yaitu:
Tahap I : Seleksi Administrasi
Hasil dari Seleksi Tahap I akan diumumkan secara on-line melalui website
pendaftaran. Seleksi administrasi dilakukan oleh PT Len Industri
Tahap II : Tes Psikologi
Tes Psikologi dilakukan oleh konsultan. Pada Seleksi Tahap II pelamar diminta
untuk membawa dokumen-dokumen sebagaimana tersebut pada ketentuan Verifikasi
Kelengkapan & Keaslian Dokumen
Tahap III : Interview User
Tahap IV : Interview Direksi
Tahap V : Tes Kesehatan
Lokasi tes seleksi akan diinformasikan pada saat
pengumuman.
Tata Cara Pendaftaran :
Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat
dengan lowongan
kerja PT LEN terbaru April 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh
kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran
kerja meliputi surat lamaran kerja , CV dan berkas pelengkap lamaran
kerja lainnya seperti yang telah dijelaskan diatas, kemudian harap silahkan
mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan yaitu via
pendaftaran ONLINE ke url : DISINI
Pendaftaran paling lambat pada : Minggu, 24 April
2016
sumber: klik link nya DISINI
Diatas adalah informasi
Lowongan Kerja yang kami sediakan untuk anda. Silahkan anda boleh
menyebarluaskan info loker Lowongan Kerja di atas tetapi jangan lupa untuk
menyertakan sumber yang menuju ke blog ini, semoga apa yang telah kami
informasikan di blog INFOLOKERKITA6 bermanfaat untuk para pencari kerja di
indonesia.
No comments:
Post a Comment